: Jung-Hyun Hwang adalah dosen Fakultas Manajemen Pariwisata di Universitas lokal di ibu kota. Ia adalah orang Korea Selatan yang bisa berbicara bahasa Melayu. Meski berpenampilan menarik dan dikagumi banyak mahasiswa di kampus, namun ia hanya mengincar satu mahasiswa, seorang gadis Melayu bernama Sara. Ketika Sara ditugaskan untuk mengerjakan proyek mengenai Korea Selatan, Hyun bersikeras untuk membantunya agar mereka bisa menghabiskan waktu bersama. Sara sangat menolak pada awalnya, namun ia perlahan jatuh cinta saat mengikuti kegiatan kampus. Meski demikian, hubungan antara mahasiswa dan dosen tidak pernah mudah. Hyun akhirnya memeluk agama Islam dan berganti nama menjadi Daniel Abdullah. Menjalani perjalanan barunya bersama Sara, orang yang dicintainya. Namun terlebih dahulu ia harus menaklukkan 2 hal : Puasa dan khitan.
: Jung-Hyun Hwang adalah dosen Fakultas Manajemen Pariwisata di Universitas lokal di ibu kota. Ia adalah orang Korea Selatan yang bisa berbicara bahasa Melayu. Meski berpenampilan menarik dan dikagumi banyak mahasiswa di kampus, namun ia hanya mengincar satu mahasiswa, seorang gadis Melayu bernama Sara. Ketika Sara ditugaskan untuk mengerjakan proyek mengenai Korea Selatan, Hyun bersikeras untuk membantunya agar mereka bisa menghabiskan waktu bersama. Sara sangat menolak pada awalnya, namun ia perlahan jatuh cinta saat mengikuti kegiatan kampus. Meski demikian, hubungan antara mahasiswa dan dosen tidak pernah mudah. Hyun akhirnya memeluk agama Islam dan berganti nama menjadi Daniel Abdullah. Menjalani perjalanan barunya bersama Sara, orang yang dicintainya. Namun terlebih dahulu ia harus menaklukkan 2 hal : Puasa dan khitan.